Sunday, 21 December 2014

CINTA DAN KASIH SEORANG IBU PART 2

Selamat Hari Ibu

Ibu adalah air mata cinta, kemuliaan,
kebahagiaan, dan toleransi. Siapa
pun yang kehilangan ibunya, ia
akan kehilangan sehelai jiwa suci
yang senantiasa merestui dan
memberkatinya. Alam semesta selalu
berbincang dalam bahasa ibu. Matahari
sebagai ibu bumi yang menyusuinya
melalui panasnya.

No comments:

Post a Comment

Beri komentar di sini

My Merguee

thatweb.com

123website.co.id Thatweb

Linking to YouLikeHits